Energi menjadi salah satu bagian terpenting dalam kehidupan. seluruh aktifitas makhluk hidup di dunia ini melibatkan energi. termasuk kehidupan manusia yang semuanya membutuhkan energi. nah kali ini sahabat lingkungan energi akan membahas tentang gaji jurusan perkuliah paling tinggi. lho...... apa hubungan nya ??? kebanyakan gaji paling tinggi untuk sebuah kerjaan berada pada lingkungan energi. sebearnya, kerja apapun itu jika ditekuni dengan baik akan menghaslkan sallary yang bagus
1. teknik perminyakan
Teknik perminyakan berfokus pada pengeboran minyak, gas , dan panas bumi. meski kuliah pada jurusan ini terkenal susah dan lama lulus , tapi itu sebanding dengan penghasilan yang di perloleh setelah bekerja di perusahaan sekelas pertamina, cevron, shall, petronas, halliburton. fresh graduate bisa dibayar sekitar 8 hingga 15 juta, dan setelah dua tahun kemudian bisa naik menjadi 15 hingga 25 juta.
hanya sedikit perguruan tinggi di jawa yang menawarkan jurusan teknik perminyakan, salah satunya universitas proklamasi 45 yogyakarta.
universitas ini sudah bertansformasi menjai the universyty of petroleum
2.Teknik kimia
teknik kimia mempelajari tentang pemrosesam bahan mentah menjadi barang yang lebih berguna. dalam dunia kerja, teknik kima ampu memasuki bidak kerja manapun, seperti perusahaan minyak, perusahaan makanan, pertanian dan pekerjaan yang disukai teknik kimia adalah FMCG(fast moving consumer goods) gaji yang diperoleh sorang ahli tekim sekitar 5-8 juta rupiah perbulan untuk frase graduate. dan bisa lebih tinggi dua kali lipat setelah bekerja minimal 2 tahun.
3.Teknik Pertambangan
sama hal nya teknik perminyakan, teknik pertambangan memiliki gaji besar. besar gaji yang diterima sama dengan resiko yang di tanggung oleh seorang teknik pertambangan. pekerjaan teknik pertambangan meliputi penambangan batu bara, batu andesit, pemetaan data sesimik. gaji yang diterima seorang teknik pertambangan sekitar 12 juta sampai 17 juta.
4.Teknik Elektro
teknik elektro merupakan ilmu multidisiplin ilmu, sama hal nya dengan teknik kimia. teknik elektro bisa masuk semua bidang, teknik elektro mempelajari gejala kelistrikan, listrik arus kuat, listrik arus lemah. gaji yang diterima seorang teknik elekro berkisar atara 10 - 11 juta.
5.Teknik Metalurgi
teknik metalurgi mempelajari semua hal yang berhubungan dengan logam. dari explorasi hingga produksi bahan mentah untuk dijadikan logam. hampir setiap perilau manusi bersinggungan dengan logam. hal tersebut membuat permintaan logam makin banyak. gaji yang diperoleh seorang teknik metalurgi berkisar dari 8 -10 juta.
itulah jurusan kuliah yang paling banyak gajinya pada industri kerja. beberapa diantaranya berkaitan dengan energi yang menjadi kebutuhan utama umat manusia. semua jurusan kuliah pada dasarnya mempunyai peluang yang sama untuk mendapatkan gaji besar asal ditekuni dengan baik.
dan sebesar-besarnya gaji seorang karyawan dia tetap karyawan. ada pepatah mengatakan lebih baik menjadi kepala ular daripada ekor naga. maksudnya setinggi jabatan dan gaji yang kamu peroleh akan tetap menjadi bawahan. dan sekecil kecilnya usaha mu kamu akan menjadi bos dalam perusahaan kecil mu.
Bagikan
jurusan kuliah s1 dengan gaji paling tinggi
4/
5
Oleh
cahyo widodo